Tiga Srikandi Silat SMP N 1 Godean Borong Medali di Kejuaraan Pelajar Sleman 2025

Godean โ Prestasi membanggakan kembali diukir oleh siswa-siswi SMP Negeri 1 Godean di bidang olahraga bela diri. Dalam ajang Kejuaraan Pencak Silat Pelajar Sleman Tahun 2025 yang diselenggarakan pada 22 hingga 25 Oktober 2025 di GOR Balai Penjaminan Mutu Pendidikanโฆ









