SEKOLAH ATAU GAME ONLINE?

Saat ini, sekolah memang belum melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka 100%. Pembelajaran masih dilaksanakan secara daring. Pembelajaran daring tentunya membutuhkan fasilitas mendukung berupa laptop, komputer, gawai, dll. Peserta didik dituntut untuk dapat memanfaatkan dan mengoperasikan teknologi dan informasi. Namun tidak jarang…